TAG
Rohingya di Aceh
-
VIDEO - Lagi, Ratusan Pengungsi Rohingya Mendarat di Aceh Timur
Warga tidak mengetahui berapa jumlah total imigran yang mendarat, namun mereka mendarat dengan dua kapal.
Senin, 6 Januari 2025 -
VIDEO - Polisi Tangkap Pelaku Penyelundupan Rohingya ke Aceh
Agen Molofi mengirimkan uang sebesar RP. 128.000.000, sekaligus memperbaiki kapal milik AY.
Selasa, 5 November 2024 -
Ulama Aceh Minta Masyarakat Hentikan Penolakan, Desak Pemerintah Segera Relokasi Pengungsi Rohingya
Ulama Aceh Abi Hasbi Albayuni meminta kepada masyarakat untuk menghentikan suara penolakan terhadap pengungsi Rohingya.
Rabu, 10 Januari 2024 -
Serba-Serbi HOAKS Terkait Pengungsi Rohingya: Mulai dari Rusuh di Makassar hingga Masuk Mandalika
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) telah mencatat sejumlah informasi palsu sejak gelombang kedatangan pengungsi Rohinya ke Indonesia.
Rabu, 3 Januari 2024 -
Terkait Pengungsi Rohingya, Kantor Berita PBB Sebut Mahasiswa Aceh Sudah Termakan Hoaks di Medsos
“Serangan tersebut bukanlah sebuah tindakan yang terisolasi, namun merupakan hasil dari kampanye online yang terkoordinasi yang berisi misinformasi"
Rabu, 3 Januari 2024 -
INFORMASI HOAX - Menlu Retno Marsudi Bersuara Lantang di PBB Minta Rohingya Dipulangkan ke Myanmar
Video tersebut disertai narasi "Hari Ini Menlu RI Retno Marsudi dengan Lantang Bersuara di Forum Dunia (PBB) agar Rohingya di Pulangkan ke Myanmar"
Rabu, 3 Januari 2024 -
Rektor UTU Minta Pengungsi Rohingya Diperlakukan Secara Humanis dan Tidak Anarkis: Beri Mereka Waktu
Disisi lain, Rektor UTU Meulaboh ini juga meminta keberadaan pengungsi Rohingya di Aceh harus memiliki batas waktunya.
Rabu, 3 Januari 2024 -
Terkait Pengungsi Rohingya, Mantan Direktur Koalisi NGO HAM Kirim Surat Terbuka ke UNHCR Indonesia
Surat Terbuka itu untuk mencegah krisis yang lebih parah lagi akibat disinformasi yang tajam di masyarakat yang diserbarkan di platform media sosial.
Sabtu, 30 Desember 2023 -
Mahasiswa Geruduk BMA saat Pengungsi Rohingya Lagi Shalat, Kini Semakin Anarkis: Diangkut Paksa
Dari tangis dan gestur mereka, para pengungsi itu memohon ampun dan belas kasihan para pendemo agar mereka tidak disiksa.
Rabu, 27 Desember 2023 -
Kisah Sedih Ibu Rohingya Kehilangan Anaknya Saat Pergi ke Indonesia: Datang Dalam Mimpi Ngasih Kabar
Seorang ibu Rohingya, tak henti-hentinya memikirkan nasib putranya, Muhammad Ansar (14), yang pamit untuk pergi ke Indonesia.
Rabu, 27 Desember 2023 -
UNHCR Mohon-mohon Pada Siapapun untuk Selamatkan Kapal Rohingya: Situasi yang Menyedihkan
Badan PBB tersebut mengatakan setidaknya satu penumpang kapal tersebut telah meninggal, dan belasan lainnya berada dalam kondisi kritis.
Selasa, 26 Desember 2023 -
Amerika Serikat Janji Pengungsi Rohingya Bakal Jadi Prioritas Pada 2024: Welcome Corps at Work
AS juga mendorong negara-negara ketiga untuk memperluas pemukiman kembali warga Rohingya, kata Departemen Luar Negeri AS
Senin, 25 Desember 2023 -
Kondisi Keamanan Cox’s Bazar Memburuk, 4 Pengungsi Rohingya Tewas Dalam Baku Tembak Awal Bulan Ini
Ini merupakan tanda terbaru memburuknya keamanan di kamp-kamp bantuan yang penuh sesak di negara tersebut.
Senin, 25 Desember 2023 -
Kisah Hilangnya Kapal Rohingya Bermuatan 200 Orang di Laut Andaman: Jeritan Tangis Minta Tolong
Orang-orang yang berada di kapal lainnya berfikir bahwa jika melakukan penyelamatan, tentu kapal ini juga akan tenggelam dan semuanya akan meninggal.
Sabtu, 23 Desember 2023 -
5 Kapal Rohingya Terpantu Dekati Perairan Lhokseumawe, Aceh Timur, Pidie, Aceh Besar dan Sabang
patroli udara mendeteksi setidaknya lima kapal pada hari Rabu memasuki perairan Indonesia, kemungkinan membawa pengungsi Rohingya.
Jumat, 22 Desember 2023 -
Laporan Media Asing: 5 Kapal Pengungsi Rohingya Terpantau Dekati Perairan Aceh, 5 Daerah Jadi Tujuan
“Kapal-kapal tersebut adalah yang terbaru dari gelombang kapal yang telah terlebih dahulu tiba di Aceh,” laporan media tersebut.
Jumat, 22 Desember 2023 -
Menolak Rohingya Bisa Dihukum Pidana, Ketua YARA: Bisa Dihukum Kurungan Paling Lama 3 Bulan
“Orang-orang yang menolak ini, menurut hukum pidana bisa kena. Nah, kalau kejadiannya orang lain luka berat, itu bisa dipidana satu tahun,” terangnya
Kamis, 21 Desember 2023 -
Banyak Narasi Negatif Terkait Pengungsi Rohingya di Medsos, JRS: Warga Terpecah Belah karena Hoaks
“Pemberitaan di media sosial berdampak langsung bagi lembaga kemanusiaan dan pengungsi, serta kepada warga menjadi terpecah belah karena hoaks,”
Senin, 18 Desember 2023 -
Rincian Anggaran yang Diperlukan untuk Tangani Pengungsi Rohingya di Aceh, Jatah Makan Rp46,2 Miliar
Sekitar 700 pengungsi Rohingya saat ini masih terluntang-lantung di sejumlah titik karena ketiadaan lokasi penampungan sementara.
Senin, 18 Desember 2023 -
Penyelidikan Polisi: Warga Aceh, Sumut dan Riau Diduga Terlibat Dalam Jaringan Kedatangan Rohingya
Sebab, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mencium arus kedatangan pengungsi Rohingya ke Indonesia diduga sangat erat dengan Tindak Pidana Perdagangan Orang
Jumat, 15 Desember 2023