156 Pengungsi Rohingya Sempat Diusir Warga Hendak Mendarat di Langkat, Lalu Turun di Deli Serdang
Kehadiran ratusan pengungsi Rohingya di Sumatera Utara ternyata sempat mendapat penolakan dari warga saat mereka hendak mendarat.
Dari informasi yang dikumpulkan aparat, pengungsi ini berangkat dari kamp penampungan Bangladesh sejak 22 hari lalu.
Mereka memilih mendarat ke Sumatera Utara diduga karena sempat mendapat penolakan di Aceh.
Atas peristiwa ini Pangdam I Bukit Barisan meminta izin maupun saran kepada Panglima TNI untuk patroli di pantai Timur Sumatera Utara.
"Kami pada kesempatan ini menyarankan untuk patroli, di wilayah pantai Timur Sumatera Utara seperti dilaksanakan di pantai barat sehingga dapat menekan mereka masuk ke Aceh dan sekarang mereka masuk ke wilayah Sumatera Utara," katanya.
Baca juga: Tentara Zionis Israel Culik Seorang Bayi Perempuan dari Gaza Setelah Ayah Ibunya Dibunuh
Baca juga: Libya Bantai Timnas Indonesia 4 Gol, Garuda Buntu hingga Kebobolan dari Tengah Lapangan
Baca juga: Kalah Melulu, Birmingham City Pecat Wayne Rooney dari Posisi Pelatih
TribunMedan:Hendak Mendarat ke Wilayah Langkat, 156 Imigran Gelap Rohingya Sempat Diusir Warga
| Video Pelajar Aniaya Pelajar di Langkat Viral, Dua Siswa SMA Ditangkap |
|
|---|
| Usai Kalah, Persiraja Bertengger di Peringkat 7 Klasemen |
|
|---|
| Lhokseumawe Siapkan Lahan Baru untuk Relokasi Rohingya, Ini Lokasinya |
|
|---|
| VIDEO DPO Kasus Pelarian Rohingya Lhokseumawe Ditangkap di Batam |
|
|---|
| DPO Kasus Pelarian Rohingya Ditangkap di Batam, Kejari Lhokseumawe: Semua akan Kami Kejar |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.