Resep
Praktis! Resep Sup Ayam Korea atau Samgyetang ala Devina Hermawan, Sajian Enak saat Musim Hujan
sup ayam korea juga menggunakan kecap wijen sehingga menambahkan kesan rasa yang kental dari kuliner Korea.
Penulis: Firdha Ustin | Editor: Amirullah
YouTube Chef Devina Hermawan
Sajian Sup Ayam Korea atau Samgyetang ala Devina Hermawan, Sajian Enak saat Musim Hujan.
4. Potong besar lobak dan bawang bombai
5. Di dalam slow cooker atau panci, masukkan ayam, lobak, bawang bombai, bawang putih utuh, akar ginseng dan air, masak selama 4 jam atau hingga matang
6. Untuk saus cocolan, iris bawang bombai, cabai hijau dan cabai rawit merah. Pindahkan ke dalam mangkuk kemudian masukkan gula pasir, cuka beras, kecap asin dan air, aduk rata
7. Campurkan minyak wijen, sedikit garam dan merica, aduk rata
8. Samgyetang siap disajikan
(Serambinews.com/Firdha Ustin)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Resep
Fotonya Dicomot Adik Syahrini, Ini Resep Siomay Ayam Viral ala Chef Devina Hermawan, Enak Ide Jualan |
![]() |
---|
Resep Ayam Saus Singapura ala Chef Devina Hermawan, Gurih Pedas Manis dan Praktis Dibuat di Rumah |
![]() |
---|
Resep Oseng Cumi Pete ala Chef Devina Hermawan, Lauk Pedas Gurih yang Bikin Nambah Nasi |
![]() |
---|
Resep Creamy Beef Truffle Risol ala Chef Devina Hermawan, Camilan Premium dengan Sensasi Rasa Mewah |
![]() |
---|
Resep Nasi Goreng Kornet Gurih Wangi ala Chef Devina Hermawan, Praktis Cuma 6 Menit Bikin Nostalgia |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.