Resep

Resep Banana Cake Jadul ala Chef Devina Hermawan, Bongkar Rahasia Moist: Kuncinya di Pisang & Butter

“Kalau pisangnya kurang wangi, nanti rasanya jadi kurang nendang. Kalau mau, bisa tambah essence Pisang Ambon,” jelasnya.

Penulis: Firdha Ustin | Editor: Amirullah
YouTube Chef Devina Hermawan
Sajian Banana Cake ala Chef Devina Hermawan. 

Langkah:

1. Panaskan oven di suhu 170 derajat

2. Campurkan Anchor Unsalted Butter dengan Anchor Tinned Salted Butter kemudian lelehkan dengan microwave selama 30 detik, aduk 

3. Hancurkan pisang dengan garpu lalu tuang lelehan butter, aduk rata

4. Tambahkan garam, baking powder, dan susu bubuk, aduk rata lalu masukkan tepung terigu sambil disaring, aduk hingga rata

5. Kocok telur dan masukkan gula secara perlahan, kocok hingga pucat dan mengembang

6. Campurkan sedikit adonan telur ke dalam campuran pisang, aduk rata

7. Masukkan campuran pisang ke dalam telur, aduk perlahan hingga rata

8. Tuang adonan ke dalam loyang yang telah dialasi baking paper kemudian panggang selama 40 menit

9. Banana cake siap dihidangkan.

(Serambinews.com/Firdha)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved