TAG
konflik Iran Vs Israel
-
Dalam sebuah wawancara dengan ABC News, Trump mengatakan, "Ada kemungkinan kami bisa terlibat." Ia menambahkan, "Saat ini kami tidak terlibat."
Selasa, 17 Juni 2025
-
Pejabat senior IRGC Mohsen Rezaee mengatakan bahwa Iran masih menyembunyikan senjata terkuatnya.
Senin, 16 Juni 2025
-
Elijah Magnier, seorang analis militer dan politik, mengatakan ia yakin permusuhan antara Israel dan Iran akan bertambah buruk.
Senin, 16 Juni 2025
-
Media Mehrnews mengutip sejumlah 'sumber informasi' mengatakan setidaknya ada tiga jenis rudal yang dipakai Iran menyerang Israel.
Senin, 16 Juni 2025
-
Iran menyatakan siap perang bertahun-tahun melawan Israel, berjanji akan membalas serangan Israel yang terus berlanjut.
Senin, 16 Juni 2025
-
Pernyataan itu dikeluarkan IRGC mengutuk serangan Israel sebagai tindakan agresi yang dilakukan oleh "tentara rezim Zionis yang delusi dan Brutal"
Senin, 16 Juni 2025
-
Sesaat sebelum rudal Iran jatuh di tanah Tel Aviv, Gabizon mengaku ia dan warga Israel lainnya menerima peringatan.
Sabtu, 14 Juni 2025
-
Sistem pertahanan udara berlapis yang diterapkan Israel diuji pada Jumat (13/6/2025) malam saat Iran meluncurkan rudal balistik ke Israel.
Sabtu, 14 Juni 2025
-
Dipilihnya Yunani bukan tanpa alasan, pasalnya Yunani secara geografis dekat dengan Israel, namun berada di luar zona konflik langsung
Sabtu, 14 Juni 2025
-
Iran meluncurkan serangkaian serangan balasan berupa rudal ke sejumlah wilayah di Israel pada Sabtu (14/6/2025) dini hari
Sabtu, 14 Juni 2025
-
Juru bicara IDF Brigjen Effie Defrin mengatakan sebagian besar rudal dicegat oleh pertahanan udara atau jatuh sebelum mencapai negara itu.
Sabtu, 14 Juni 2025
-
Angkatan Bersenjata Iran mengatakan mereka akan merespons serangan Israel dengan serangan yang lebih menghancurkan.
Jumat, 13 Juni 2025
-
Iran ditengarai membalas serangan perdana Israel ke Iran pada dini hari tadi, Jumat (13/6/2025) atau pagi waktu Indonesia.
Jumat, 13 Juni 2025
-
Ketegangan antara Israel dan Iran terus memanas di Timur Tengah, terutama sejak pecahnya konflik regional yang melibatkan berbagai sekutu dan proksi.
Jumat, 13 Juni 2025
-
Dalam sebuah laporan Washington Post, intelijen AS menyebut Israel akan menyerang fasilitas nuklir milik Iran.
Kamis, 13 Februari 2025
-
Pasukan Iran dilaporkan menggelar latihan pertahanan udara pada Sabtu (11/1/2025).
Minggu, 12 Januari 2025
-
Jenderal Hossein Salami, selaku Komandan Korps Garda Revolusi Islam (IRGC), melakukan kunjungan ke pangkalan rudal bawah tanah rahasia Iran
Sabtu, 11 Januari 2025
-
Avi Ashkenazi, selaku Koresponden Urusan Utara dan Militer Maariv Israel, menyebut kekuatan militer Iran tetap menjadi yang terbesar dibandingkan IDF.
Senin, 23 Desember 2024
-
Tahun 2025 akan menjadi tahun perhitungan bagi Benjamin Netanyahu dan musuh bebuyutan negaranya, yakni Iran.
Sabtu, 21 Desember 2024
-
Iran diduga tengah bersiap melakukan serangan balasan ke pihak Israel, hal tersbut merespons "aksi 26 Oktober" terhadap lokasi militer negara tersebut
Selasa, 26 November 2024