Kupi Beungoh

OSPEK versi Humanis

Selama mengikuti OSPEK, mahasiswa baru ada yang pingsan, ada yang sakit karena kelelahan  mengikuti agenda demi agenda OSPEK dari jam 7 pagi

Editor: Amirullah
ist
Dr. Ainal Mardhiah, S.Ag, M.Ag adalah Dosen Tetap Fakultas Tarbiyah Dan Keguruan UIN Ar Raniry Banda Aceh. 

Mengingat Era Digital sedang kita jalani, dan dijalani oleh mahasiswa baru, era penuh dengan kemudahan dan tantangan, mahasiswa baru perlu dibina selama OSPEK agar terbuka pemikirannya tentang positif negatifnya, globalisasi dan Era Digital dan bagaimana upaya-upaya menghadapinya, karena meraka adalah tonggak perubah dimasa depan.

Sebagai saran, berikut ini materi yang sebaiknya diperoleh oleh mahasiswa/i baru dalam mengikuti Orientasi Kampus (OSPEK) dimanapun kampus itu berada, antara lain:
1. Materi yang menjelaskan tentang keutamaan       mencintai negara, mencintai kampus,              fakuktas, dan jurusan.
2   Materi tentang kompetensi masing-masing           fakultas.
3.  Materi tentang keistimewaan kuliah di Prodi          masing-masing.
4. Materi tentang wawasan KeIslaman dan fenomena dunia Islam yang perlu kesatuan dan persaudaraan.
5. Materi tentang Pemuda Dan Peradaban Islam 
6. Materi tentang Pengaruh negatif era global, dan kiat-kiat menghadapinya.
7.  Game kekompakan, keakraban, kekeluargaan dan hiburan
8. Menghadirkan mahasiswa-mahasiswi berprestasi dari kampus, fakultas dan jurusan untuk motivasi.
9. Ditutup dengan acara kreatifitas mahasiswa, untuk menguatkan kekompakan dan kebersamaan.

Untuk tekniknya pelaksanaannya  bisa dilakukan dengan bermacam cara antara lain dengan cara klasikal, kuliah umum, karyawisata langsung ke tempat yang di maksud di dalam kampus,  diskusi, game-game agar lebih akrab, menarik, dan menghibur.

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved