Berita Subulussalam
Wanita Asal Simeulue Ditemukan tak Bernyawa di Subulussalam, Polisi Sebut Dugaan Kematian SN
Aparat kepolisian Subulussalam menduga penyebab kematian mayat perempuan yang ditemukan di sebuah klinik kecantikan akibat bunuh diri.
Penulis: Khalidin | Editor: Muhammad Hadi
Hal senada disampaikan Kapolsek Simpang Kiri, Ipda Hamonangan Berutu SH. Kapolsek Ipda Hamonangan mengaku pihak keluarga telah tiba dari Simelue ke Kota Subulussalam.
Baca juga: 4 Paslon Bupati/Wakil Bupati Nagan Raya Jalani Tes Kesehatan di RSUZA, 4 September Uji Baca Quran
Saat ini pihak keluarga korban sedang berdiskusi apakah akan membawa jenazah tersebut ke Simelue atau dikebumikan di Kota Subulussalam.
Kapolsek yang akrab disapa Monang juga mengatakan berdasarkan pemeriksaan sementara korban diduga keras meninggal akibat bunuh diri.
Note: Anda bisa mencari bantuan jika mengetahui ada sahabat atau kerabat, termasuk diri Anda sendiri, yang memiliki kecenderungan bunuh diri.
Informasi terkait depresi dan isu kesehatan mental bisa diperoleh dengan menghubungi dokter kesehatan jiwa di Puskesmas dan rumah sakit terdekat, atau mengontak sejumlah komunitas untuk mendapat pendampingan seperti LSM Jangan Bunuh Diri via email janganbunuhdiri@yahoo.com dan saluran telepon (021) 9696 9293, dan Yayasan Pulih di (021) 78842580. (*)
Baca juga: Begini Luapan Kegembiraan Warga Kota Subulussalam Saksikan Api Obor PON Aceh-Sumut
| Pria di Subulussalam Sulit Poligami, Populasinya Dominan, Ini Datanya |
|
|---|
| 40 Hektare Disiapkan untuk Bangun Batalyon Di Sultan Daulat Subulussalam |
|
|---|
| Mengenal Subulussalam, Kota Terluas di Aceh, Namanya Ditabalkan Ali Hasyimi |
|
|---|
| Humas Polres Subulussalam Gelar Donor Darah |
|
|---|
| Insiden Tanjakan Kedabuhan, Polantas Subulussalam Ungkap Penyebab Truk Pengangkut Bata Masuk Jurang |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.