Berita Kutaraja

Tertinggi dalam Setahun Terakhir, Kunjungan Wisman ke Aceh Capai 4.019 Orang, Ini Data Rincinya

Plt Kepala BPS Aceh, Tasdik Ilhamuddin mengatakan, jumlah kunjungan wisman itu mengalami peningkatan 82,35 persen, dibandingkan dengan April 2025.

Penulis: Rianza Alfandi | Editor: Saifullah
DOK BPS ACEH
KUNJUNGAN WISMAN – Plt Kepala BPS Aceh, Tasdik Ilhamudin menyebutkan, wisman yang berkunjung ke Tanah Rencong pada periode Mei 2025, berjumlah 4.019 orang. Hal itu disampaikan dalam konferensi pers, Selasa (1/7/2025). 

Jumlahnya mencapai 3.319 orang.

Selain Malaysia, pada April 2025, Aceh juga dikunjungi turis asing dari Singapura sebanyak 28 orang, Thailand 52, dan Australia 33 orang.

Lalu, Jerman 30, Amerika Serikat 7, Inggris 17, Prancis 29, Belanda 9, Selandia Baru 1, dan negara lainnya 494 orang.

Sementara itu, lanjut Tasdik, untuk Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang di Aceh pada Mei 2025, mencapai 24,13 persen, atau naik sebesar 1,53 persen dibanding bulan sebelumnya.

“Tapi angka ini mengalami penurunan sebesar 21,58 persen poin, dibandingkan dengan bulan Mei 2024,” sebutnya.

Untuk TPK hotel non-bintang, pada Mei 2025 sebesar 18,47 persen atau turun 2,47 persen poin dibandingkan April 2025, dan turun 2,30 persen poin dibandingkan Mei 2024.(*)

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved