Wabah Flu Serang Santri
Belum Ada Kasus Influenza di Sabang, Dinkes Imbau Warga Waspada di Musim Pancaroba
Meski demikian, Pemko Sabang tetap mengimbau masyarakat untuk waspada terhadap potensi penyebaran penyakit pernapasan memasuki musim pancaroba.
Penulis: Aulia Prasetya | Editor: Mursal Ismail
Serambinews.com/HO
WASPADA MUSIM PANCAROBA - Kepala Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana Kota Sabang, dr Edi Suharto. Dinas Kesehatan Kota Sabang memastikan hingga akhir Oktober 2025 belum ditemukan kasus influenza di wilayah Kota Sabang. Meski demikian, Pemko Sabang tetap mengimbau masyarakat untuk waspada terhadap potensi penyebaran penyakit pernapasan memasuki musim pancaroba.
Dinas Kesehatan menilai edukasi masyarakat menjadi salah satu kunci utama untuk mencegah penyebaran kasus flu di Sabang.
Kesadaran mencuci tangan, etika batuk, menghindari kerumunan saat sakit, serta tidak menganggap flu sebagai penyakit sepele merupakan bagian penting dari pengendalian penyakit berbasis komunitas.
“Saat ini kondisi masih terkendali, tapi kesadaran masyarakat akan menentukan apakah Sabang tetap bebas influenza atau tidak,” tutup dr Edi. (*)
Berita Terkait: #Wabah Flu Serang Santri
| Dinkes Pastikan Bireuen Masih Aman dari Wabah Flu, Irwan: Kita Pantau Terus |
|
|---|
| Waspada Influenza A, Plt Dirut RS Meuraxa Minta Masyarakat Tak Tunda Pengobatan Deteksi Dini |
|
|---|
| Jumlah Pasien Meningkat, RSUD Meuraxa Imbau Masyarakat Waspada terhadap Influenza A |
|
|---|
| Wabah Influenza Menyerang, Rumah Sakit di Banda Aceh Penuh |
|
|---|
| IDI Aceh Respons soal Merebaknya Kasus Demam dan Influenza di Sekolah, Ini Sarannya |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.