Luar Negeri

Manzo Rodriguez Wali Kota di Meksiko Tewas Ditembak di Tengah Perayaan Hari Orang Mati

Jaksa negara bagian Michoacan, Carlos Torres Pina, mengonfirmasi bahwa Manzo meninggal dunia setelah sempat dilarikan ke rumah sakit.

Editor: Faisal Zamzami
Warta Kota/Istimewa
ILUSTRASI Penembakan- Wali Kota Uruapan, Carlos Alberto Manzo Rodriguez, tewas setelah ditembak beberapa kali di depan umum. 

Manzo, memiliki gaya kepemimpinannya yang keras terhadap kartel dan sebelumnya juga pernah menjadi sasaran ancaman pembunuhan.

Ia menjabat di kota Uruapan yang dikenal sebagai “ibu kota alpukat Meksiko”, yaitu tempat industri pertanian yang kaya sering menjadi rebutan kelompok kriminal.

 Pembunuhannya terjadi hanya lima bulan setelah Wali Kota Tacambaro, Salvador Bastidas, tewas ditembak bersama pengawalnya di wilayah yang sama.

Baca juga: Polisi Ungkap Bjorka WFT Simpan 5 GB Data, Termasuk Milik Pemerintah Asing

Baca juga: Kejuaraan Karate di Aceh Tamiang, STC Lhokseumawe Juara Umum

Baca juga: Sosok Erni Yuniati, Dosen di Jambi Tewas Dibunuh dan Dirudapaksa Bripda Waldi, Dipicu Asmara

Sumber: Kompas.com

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved