VIRAL Narapidana di Lampung Tak Mau Bebas dari Penjara, Alasannya Bikin Pilu
Adapun sosok Fahri viral di media sosial setelah menolak bebas padahal masa hukumannya sudah selesai.
Editor:
Amirullah
TribunNewsmaker.com | TribunSumsel
SOSOK VIRAL - Sosok Fahri yang menolak bebas dari lapas karena tak lagi punya keluarga dan merasa penjara adalah rumah terakhirnya. (TribunNewsmaker.com | TribunSumsel)
"Disini (Linggau) keluarganya tidak jelas, mau diantar ke Jawa kemudian diteruskan ke Jawa.kemudian diteruskan," ungkapnya.
Hasan mengatakan sejak saat itu mereka tidak tahu lagi kabar selanjutnya, tahu-tahu Dinsos dapat kabar sudah meninggal.
"Sampai meninggal juga tidak tahu (Dinsos) karena domisilinya tidak jelas. Yang jelas sesuai permintaan akhirnya sudah diteruskan," ujarnya.
Artikel ini telah tayang di TribunNewsmaker.com dengan judul Sosok Fahri, Narapidana di Lampung yang Viral karena Tak Mau Bebas dari Penjara, Ini Alasannya
Baca Juga
| Kasus Dosen Tewas Tanpa Busana dalam Kamar, Penyebab Masih Misterius, Kartu Keluarga Jadi Petunjuk |
|
|---|
| Polisi Timbun Jalan Tergerus Hujan di Aceh Singkil |
|
|---|
| Apakah PPPK Paruh Waktu Dapat THR Natal 2025? Begini Ketentuannya |
|
|---|
| VIDEO Ketegangan Internal IDF Terkuak: Prajurit Givati dan Korps Teknik Bentrok di Pangkalan Militer |
|
|---|
| Seluruh Keuchik Gandapura Bireuen Ikut Penyuluhan Hukum |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/aceh/foto/bank/originals/SOSOK-VIRAL-Sosok-Fahri-yang-menolak-bebas-dari-lapas.jpg)