TOPIK
Aceh Besar Lawan Covid 19
-
Sebanyak 209 pasien reaktif Covid-19 di Kabupaten Aceh Besar Dinyatakan telah sembuh. Sehari sebelumnya, pasien reaktif Covid-19 yang sembuh 201...
-
Ketua Satgas Covid-19 Kabupaten Aceh Besar, Ir Mawardi Ali, mengatakan, pasien positif covid-19 di Aceh Besar sebanyak 409 orang dan meninggal 18
-
Dampak Covid-19 telah memukul seluruh sektor usaha dan kerja, termasuk pedagang. Untuk meringankan beban para pelaku usaha kecil, Pemkab Aceh Besar
-
Sehari sebelumnya, pasien terkonfirmasi positif terkena virus corona di pedesaan di Aceh Besar sebanyak 407 orang dan meninggal 18 orang.
-
Jadikanlah masker seperti pakaian sehari-hari sebagai pelindung diri sendiri dan orang lain dalam mencegah penyebaran Covid-19.
-
Pasien terkomfirmasi positif (covid-19) di Aceh Besar dari hari ke hari mengalami peningkatan hingga update
-
Wakil Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Aceh Besar, Muhajir SSTP MPA kepada Serambinews.com, Minggu (30/8/2020)..
-
Dengan demikian total pasien positif Corona di Aceh Besar yang sudah meninggal 18 orang dari 407 yang positif.
-
Pasien terkonfirmasi positif terkena virus corona di Aceh Besar bertambah 23 orang dalam sehari, dan hari ini total mencapai 407 orang.
-
Tercatat, dari 23 kecamatan di Aceh Besar, 21 kecamatan di antaranya sudah terjadi paparan Covid-19.
-
"Jadi, mari sama-sama kita mencegah dan memutus mata rantai penyebaran virus corona di pedesaan di Aceh Besar," ajak Muhajir.
-
Menurut dia, tingginya pasien positif Covid-19 di Aceh Besar mencapai 384 orang dan meninggal 17 orang, harus mengingatkan semua pihak untuk lebih me
-
"Alhamdulillah, pasien reaktif Covid-19 yang sembuh sebanyak 185 orang. Artinya, ada penambahan 68 orang,” ujarnya.
-
Bahkan, pada Juni 2020, menjadi bulan puncak banyak catin melangsungkan pernikahan, setidaknya hal ini terjadi di Kecamatan Montasik, Aceh Besar.
-
Update Corona di Aceh Besar hingga saat ini, sebanyak 117 pasien reaktif Covid-19 dinyatakan telah sembuh.
-
Update terakhir di Kabupaten Aceh Besar, pasien terkonfirmasi positif covid-19 sebanyak 17 orang.
-
Pasien positif Covid-19 di Aceh Besar saat ini sebanyak 378 orang yang tersebar di 21 kecamatan di Aceh Besar.
-
Dinas Koperasi, Usaha Kecil Menengah dan Perdagangan (Diskopukmdag) Kabupaten Aceh Besar, membuka peluang bagi...
-
Sebelum menghembuskan napas terakhirnya, almarhum mengalami sakit batuk dan demam tinggi selama beberapa hari.
-
Iskandar MSi yang menjabat Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh Besar meninggal, Jumat (28/8/2020) pagi.
-
Di Aceh Besar saat ini, sudah 13 orang meninggal dan 154 orang dinyatakan telah sembuh dari Covid-19.
-
Adapun keempat kecamatan tersebut masing-masing adalah, Kecamatan Darul Imarah, Ingin Jaya, Darussalam, dan Kecamatan Krueng Barona Jaya.
-
"Alhamdulillah, pasien positif Covid-19, sebanyak 154 telah sembuh dari reaktif Covid-19," ungkap Iskandar kepada Serambinews.com, Kamis (27/8/2020).
-
Sebanyak 21.656 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kabupaten Aceh Besar akan menerima dana Bantuan Sosial Tunai (BST) tahap IV dan V program...
-
Update Corona di Aceh Besar hari ini, Rabu (26/8/2020), bertambah enam orang pasien positif covid-19 dari 350 orang jadi 356 orang.
-
"Dari 21 kecamatan pasien positif Covid-19 yang tersebar, tiga kecamatan tertinggi setelah Darul Imarah 83.
-
Pemkab Aceh Besar juga menyediakan rumah isolasi bagi petugas kesehatan, ASN dan warga, di Wisma Atlet, Gedung PKK Jantho dan di Kecamatan Ingin Jaya.
-
Oleh sebab itu, Iskandar mengingatkan, warga Aceh Besar agar menggunakan masker ketika ke luar rumah guna mencegah penyebaran virus corona (Covid-19)
-
Pasien positif Covid-19 di Aceh Besar bertambah 10 orang pada Selasa (25/8/2020) hari ini, sehingga total kini menjadi 350 orang.
-
Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Aceh Besar, Iskandar, mengatakan, pengawasan pusat pasar....