TOPIK
Gerhana Matahari Cincin
-
Shalat gerhana dilaksanakan setelah shalat zuhur berjamaah di Masjid Nurul Ikhlas, Desa Langkak.
-
Kaitan antara bencana tsunami di tahun 2004 dan fenomena alam gerhana matahari yang terjadi bersamaan, menarik minat penggiat lingkungan
-
H Ridwan Adami, seorang warga Abdya menjelaskan, sejumlah warga melihat fenomena alam berupa gerhana matahari dari celah bocor atap rumah.
-
"Setelah melihat dengan mata telanjang, saya terasa pusing," kata Eddy, warga Samadua.
-
“Amatan kita menggunakan alat teleskop, di wilayah Kota Langsa sekitar 87,5 persen matahari ditutupi oleh bayangan bulan, bentuknya sabit,”
-
Usai shalat zuhur, langsung dilanjutkan dengan shalat sunat khusuf. Serta khutbah gerhana matahari.
-
Pihak dari BMKG Aceh Besar juga sudah mempersiapkan sejumlah peralatan termasuk kacamata khusus
-
“Kami sudah mempersiapkan dan mengumumkan untuk siap-siap shalat gerhana, namun ketika melihat ke luar cuaca cerah dan tidak terlihat gerhana. Maka...
-
Tak ada alat canggih, untuk melihat fenomena alam gerhana matahari bukan halangan bagi bocah. Bermodal sehelai kaca film riben, mereka sudah bisa
-
Gerhana matahari cincin, Kamis (26/12/2019) hari ini, akan terlihat di langit Aceh. Hanya saja, gerhana yang terjadi bertepatan pada hari peringatan
-
Tepat saat puncak gerhana pukul 12.17.36 WIB, piringan matahari hanya terlihat sabit kecil di sebelah kiri. Sedangkan bagian lainnya sudah tertutup
-
"Pertama kita siapkan 10 teleskop. Karena antusias warga datang ke lokasi tinggi, ditambah satu lagi jumlahnya 11 teleskop," ujar Muhammad Nasril,
-
Sebelum melaksanakan shalat gerhana, masyarakat dengan antusias menyaksikan fenomena alam Gerhana Matahari Cincin (GMC).
-
Melihat fenomena itu, warga pun berbondong-bondong mengabadikan momen gerhana. Walaupun hanya menggunakan kamera smartphone.
-
Meski cuaca saat ini cukup cerah di Kabupaten Simeulue. Namun tak menyurutkan langkah masyarakat. Untuk menyaksikan langsung fenomena alam tersebut.
-
Mereka mulai mempersiapkan alat, berupa tiga unit teleskop dan dua ember yang sudah diisi air. Di samping juga beberapa kacamata matahari.
-
Sebuah video tutorial yang dipublish oleh Da'wa Video dapat membantu Anda mengingatnya kembali tentang tata cara shalat gerhana matahari
-
Pengamatan fenomena alam gerhana matahari cincin ini di Lhokseumawe ini akan berlangsung di dua lokasi.
-
Lokasi pertama, di depan Laboratorium Astronomi kampus IAIN Lhokseumawe. Lokasi kedua, di halaman Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Lhokseumawe,
-
"Ini kesempatan langka bagi umat muslim, untuk melaksanakan shalat gerhana serta berdoa," ujarnya.
-
Gerhana yang terjadi bertepatan pada hari peringatan 15 tahun bencana tsunami Aceh ini dapat diamati seluruh Aceh
-
Gerhana matahari cincin sendiri merupakan peristiwa terhalangnya hampir semua bagian tengah piringan Matahari oleh piringan bulan.
-
Gerhana matahari cincin diperkirakan akan terjadi pada 26 Desember 2019 atau dua hari lagi.
-
Peringatan gempa bumi dan tsunami pada Kamis 26 Desember 2019 ini bertepatan dengan gerhana matahari
-
Gerhana matahari cincin yang akan terjadi lusa, Kamis (26/12) menjadi hal yang dinantikan masyarakat untuk dapat dilihat secara langsung.
-
Untuk diketahui, ada lima gerhana yang terjadi sepanjang tahun 2019. Pertama berupa gerhana matahari parsial (6 Januari 2019).
-
Bagi Anda yang tak mau ketinggalan mengamati langsung fenomena alam tersebut, silakan datang beramai-ramai untuk menyaksikannya langsung fenomeda GMC