Resep
Resep Bakso Goreng Ayam Udang ala Chef Devina Hermawan, Garing Kopong Tapi Dalamnya Empuk
Berikut resep bakso goreng ayam udang ala Chef Devina Hermawan, camilan lezat yang bikin anak-anak nagih.
Penulis: Firdha Ustin | Editor: Amirullah
Jelas saja, begitu menyantap camilan praktis dan enak satu ini pasti jadi pengen menyantapnya terus.
Waktu: 30 Menit
Sajian: 20 Buah
Bahan:
- 200 gram ikan tenggiri giling
- 100 gram cumi, dipotong kotak kecil
- 2 siung bawang putih, dihaluskan
- 1 batang daun bawang, diiris halus
- 1/2 sendok teh kecap ikan
- 1 putih telur
- 1/2 sendok teh minyak wijen
- 1/2 sendok teh garam
- 1/4 sendok teh merica bubuk
- 1/4 sendok teh gula pasir
- 50 gram tepung sagu
- 1/2 sendok teh baking powder
- 1 sendok makan daun ketumbar cincang halus
Bahan Pelengkap:
- saus sambal
Cara Membuat Bakso Goreng Cumi Daun Ketumbar:
1. Campur ikan tenggiri, cumi, bawang putih, dan daun bawang. Aduk rata.
2. Masukkan kecap ikan, putih telur, minyak wijen, garam, merica bubuk, dan gula pasir. Uleni rata.
3. Tambahkan tepung sagu dan baking powder. Aduk rata. Masukkan daun ketumbar. Aduk rata.
4. Bentuk bola-bola dengan tangan yang dilumuri sedikit tepung terigu.
5. Goreng bakso ikan dalam minyak yang sudah dipanaskan diatas api sedang sampai matang.
(Serambinews.com/Firdha Ustin)
Berita Terkait: #Resep
| Resep Terong Raos ala Chef Devina Hermawan, Tetap Renyah dan Gurih Meski Sudah Lama Dimasak |
|
|---|
| Cocok Dinikmati Saat Musim Hujan, Ini Resep Misoa Ayam Pedas ala Devina Hermawan, Bikin Tubuh Hangat |
|
|---|
| Resep Dori Krispi Saus Creamy ala Chef Devina Hermawan, Garing dan Gurih di Luar, Lembut di Dalam! |
|
|---|
| Resep Pempek Adaan Ikan Tenggiri ala Chef Devina Hermawan, Gurih, Lembut dan Praktis Tanpa Rebus |
|
|---|
| Resep Mie Nyemek Telur Sederhana, Cocok Dinikmati Saat Hujan: Kuah Kental Gurih Bikin Hangat Badan |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.