Kesehatan
Tanda Jika Tubuhmu Kekurangan Vitamin C, Mudah Marah hingga Kelelahan
Kekurangan vitamin C dapat memicu sejumlah masalah, mulai dari anemia, gangguan di area mulut seperti gusi berdarah dan sariawan
Orang yang kekurangan vitamin C umumnya akan mengalami berbagai gejala pada kulitnya.
Hal ini karena vitamin C berperan dalam pembentukan protein yang disebut kolagen.
Tubuh menggunakan kolagen untuk membentuk kulit, tendon, ligamen, dan pembuluh darah.
Seseorang yang kekurangan vitamin C juga akan lebih sulit sembuh dari luka atau melawan infeksi.
Ini karena vitamin C berperan dalam penyembuhan luka dan pembentukan jaringan parut.
Tanpa vitamin C yang cukup, luka gores atau lepuh akan membutuhkan waktu lebih lama untuk sembuh.
4. Masalah pada kuku
Kekurangan vitamin C juga berpengaruh pada kesehatan kuku.
Kuku akan tampak berdarah, mirip dengan warna kulit Anda.
Selain itu, kuku juga bisa mengalami kelainan bentuk, di mana bagian tengah kuku menjorok dan ujungnya meninggi.
Bentuk kuku yang kekurangan vitamin C akan cenderung menyerupai sendok.
5. Masalah pada rambut
Tak hanya kulit dan kuku, kekurangan vitamin C juga berpengaruh pada kesehatan rambut.
Rambut akan lebih kering, kusam, mudah rapuh, dan juga bercabang.
Kekurangan vitamin C dapat mengakibatkan pertumbuhan rambut yang lebih lambat dan meningkatkan risiko kerontokan.
Vitamin C penting untuk produksi kolagen, yang memperkuat rambut dan folikel rambut, serta berfungsi sebagai antioksidan untuk melindungi dari kerusakan radikal bebas.
6. Masalah penglihatan
Selain vitamin A, vitamin C juga berperan penting untuk penglihatan.
| Mengapa Gula dan Garam Berefek Buruk untuk Kesehatan Jantung? Simak Penjelasannya |
|
|---|
| Fakta Kesehatan Sawi Putih, Sayuran Kaya Nutrisi yang Bagus untuk Tubuh, Dapat Turunkan Berat Badan |
|
|---|
| Jangan Konsumsi Berlebihan, Ini 6 Makanan yang Bisa Bikin Perut Kembung, Termasuk Makanan Sehat |
|
|---|
| 5 Pemeriksaan Wajib Sebelum Program Hamil Menurut dr Boyke, Jangan Asal Promil Tanpa Cek Ini |
|
|---|
| 4 Pola Hidup Sehat Wajib Dijaga Pria agar Tak Cepat Andropause, dr Boyke: Indikatornya Perut Buncit |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/aceh/foto/bank/originals/VITAMIN-C-Berikut-daftar-makanan-yang-kaya-vitamin-C.jpg)