TAG
Berita Aceh Singkil
-
Harga Sawit Kembali Turun, Di Singkil Rp 2.500/Kg, Nagan Raya Rp 2.910/Kg
“Perubahan harga pada tanggal 4 November 2025, harga diantar 2.500 per Kg, dan untuk harga jemput 2.450 per Kg.” Anto, Pengepul
Rabu, 5 November 2025 -
Aceh Hebat 3 Naik Dock, Transportasi ke Pulau Banyak Pakai Kapal Tradisional
“Diperkirakan selesai docking 9 November 2025. Ketika datang diverifikasi setelah semuanya terpenuhi baru layak jalan.” Syam'un
Kamis, 23 Oktober 2025 -
Pemkab Aceh Singkil Diminta Subsidi Ongkos Mahasiswa
Hal ini untuk mengurangi beban orang tua yang sedang kuliahkan anaknya serta sebagai bentuk kepedulian pemerintah daerah terhadap pendidikan
Senin, 13 Oktober 2025 -
Kejadian tak Biasa di Aceh Singkil, Ban Sepmor Hilang, Keuchik Juga Lapor Kehilangan Tiang Listrik
Tak biasa di Aceh Singkil lantaran sebelumnya tak pernah terjadi. Lazimnya pencuri biasa menggasak sepeda motor bukan hanya bannya.
Minggu, 5 Oktober 2025 -
Puting Beliung Hantam Rumah Warga di Aceh Singkil, Tak Ada Korban Jiwa
“Saya dan istri sedang tidak ada di rumah. Ada anak satu di rumah alhamdulillah selamat.” Arsad, Warga Desa Gosong Telaga Barat
Senin, 29 September 2025 -
HMI Komisariat STAISAR Aceh Singkil Gelar Pelatihan Dasar, Wakil Bupati: Tetap Eksis untuk Bangsa
Rahmat ketua panitia kegiatan mengatakan dari 45 pendaftar hanya 21 peserta dinyatakan lulus, sehingga dapat mengikuti proses pengkaderan
Jumat, 26 September 2025 -
Nasib Honorer Kategori R3 di Aceh Singkil belum Jelas, Desak Bupati Segera Usulkan Optimalisasi
Artinya belum jelas apakah mereka diangkat jadi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja atau PPPK atau tidak.
Jumat, 26 September 2025 -
Objek Wisata Sempat Didatangi Kapal Pesiar, Potensi PAD Ujung Lolok Terabaikan
Belum lagi ditambah kapal kecil pembawa peselancar dan peselancar yang datang per orangan ke Ujung Lolok.
Minggu, 21 September 2025 -
Warga Aceh Singkil Lakukan Tumpang Sari Semangka dan Sawit
Tumpang sari semangka dengan sawit itu dilakukan warga Desa Gosong Telaga Barat, Kecamatan Singkil Utara.
Minggu, 21 September 2025 -
Bergantung Pasokan Medan, Harga Telur di Aceh Singkil Rp 55 Ribu Per Papan
Sedangkan harga telur per butir tidak mengalami perubahan, tatap Rp 2 ribu. Baik itu ukuran besar, sedang maupun kecil.
Kamis, 18 September 2025 -
Muara Kuala Baru Sudah Bisa Dilintasi Nelayan, Pohon Tumbang belum Bersih Seluruhnya
"Belum selesai total tapi nelayan sudah bisa ke luar masuk," kata Sekretaris Panglima Laot Lhok Kuala Baru.
Minggu, 14 September 2025 -
Pemkab Aceh Singkil Diminta Anggarkan Pengerukan Muara Kuala Baru
"Saat ini terjadi pendangkalan muara, diharapkan Pemda bisa menganggarkan biaya penggalian muara pada perubahan 2025 nanti,"
Minggu, 14 September 2025 -
Pererat Silaturahmi, Kapolres Aceh Singkil Ngopi Bareng Masyarakat
Kapolres dalam kesempatan tersebut menyampaikan pentingnya kebersamaan antara kepolisian dan masyarakat dalam menjaga keamanan serta ketertiban di
Rabu, 10 September 2025 -
Naik Rakit Susuri Sungai, Gubernur Aceh Muzakir Manaf Janji Bangun Jembatan Kuala Baru Aceh Singkil
Gubernur Mualem melihat langsung sulitnya transportasi warga pedalaman yang setiap hari bergantung pada rakit untuk keluar-masuk kampung
Senin, 8 September 2025 -
Banyak Ikan di Sungai Lae Gombar Mati, Diduga Tercemar Limbah PMKS
"Semoga ditindaklanjuti oleh pemangku kebijakan dengan mengedepankan kebenaran dan keadilan." AMINULLAH SAGALA
Senin, 8 September 2025 -
Hujan Guyur Aceh Singkil, Pengendara Harus Hati-hati Karena Banyak Jalan Berlubang
Kemudian hati-hati melintas sebab banyak badan jalan di wilayah Aceh Singkil, berlubang. Jalan berlubang mulai dari kawasan Gunung Meriah
Jumat, 5 September 2025 -
Buang Sampah ke Tempatnya belum Jadi Budaya Warga Singkil, DLHK Terus Lakukan Edukasi
Kondisi serupa di lingkungan permukiman penduduk. Masih banyak yang buang sampah di pinggir jalan, melempar ke semak belukar
Rabu, 3 September 2025 -
Cuaca Aceh Singkil Sabtu 30 Agustus, Seluruh Wilayah Berawan
Dalam beraktivitas disarankan mengenakan pakaian longgar untuk membantu meningkatkan kenyamanan.
Sabtu, 30 Agustus 2025 -
Sambut Harlah Kejaksaan, Kejari Aceh Singkil Kumpulkan Darah 29 Kantong
Terdiri dari golongan darah O sebanyak 9 kantong, golongan darah A 10 kantong, golongan darah B 9 kantong
Selasa, 26 Agustus 2025 -
Dihantam Gelombang, Sejumlah Rumah dan Fasilitas Wisata di Aceh Singkil Rusak
"Hempasan gelombang yang bersamaan dengan air pasang laut masa interval satu sampai dengan dua kali dalam sebulan
Minggu, 24 Agustus 2025