Kesehatan
Seks Bebas Dinilai Sangat Merugikan Perempuan, dr Boyke : Seperti Sumur, Tampung Semua Penyakit
dr Boyke mengingatkan para remaja agar tidak terbujuk rayu untuk melakukan seks bebas, apalagi sama seseorang yang belum tentu menjadi suami kelak.
Penulis: Firdha Ustin | Editor: Ansari Hasyim
Ajarkan pula ada beberapa organ tubuh yang tidak boleh diberi kepada siapapun baik itu menyentuh dan sebagainya.
A : Always Remember That Your Body Belongs to You
Artinya : Itu punya kamu, jadi kamu gak boleh ada orang yang menyentuh kamu.
Beri tahu kepada anak, tidak boleh ada yang menyentuh tubuh kecuali tanpa izin.
Beri tahu anak bahwa tidak ada yang boleh melihat, bahkan menyentuh bagian tubuh intimnya, kecuali orang tua atau pengasuh yang dipercaya
N : No Means No
Artinya : Kalau dia maksa, tetap katakan tidak.
Ajarkan anak untuk berkata tidak jika ada seseorang yang memaksa, baik itu memaksa menyentuh dan sebagainya.
T : Talk About the secrets that upset you
Artinya : Bicara Tentang rahasia yang membuatmu kesal
Ajarkan anak untuk bisa mengkomunikasikan apa yang ia rasakan terutama hal-hal yang membuat dirinya kesal.
Hal ini berfungsi jika anak berani berbicara ketika mendapat perlakuan yang tidak mengenakkan.
"Jangan ada rahasia kalau ada orang orang yang mencoba mengarayangi kamu atau mencoba menyentuh kamu," kata dr Boyke.
S : Speak up
Ajarkan anak berteriak jika terdapat perlakuan pemaksaan seperti memaksa meraba-raba bagian tubuh atau menyentuh tubuh.
(Serambinews.com/Firdha Ustin)
| Andhika & Ussy Akui Anak Susah Pisah Tidur, dr Boyke Ungkap 5 Cara Jitu Bikin Anak Mau Tidur Sendiri |
|
|---|
| dr Zaidul Akbar Beberkan Khasiat Bunga Telang, Herbal Cantik yang Kaya Antioksidan |
|
|---|
| Disetujui Pusat, BPJS Kesehatan Kedeputian Wilayah I Lakukan Kredensialing Cathlab di RSUDYA |
|
|---|
| Kenapa Anak Perempuan Zaman Sekarang Cepat Haid? dr Boyke Ungkap Penyebabnya: Gizi hingga Media |
|
|---|
| Fakta-fakta Almond, Kacang yang Bagus untuk Kesehatan, ini Manfaatnya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/aceh/foto/bank/originals/dr-boyke-seksolog.jpg)