TAG
Polisi Gadungan
-
Siasat Licik MZ Polisi Gadungan Tipu Warga Pamekasan Rp 500 Juta, Berkedok Rekrutmen Anggota Polri
Korban lalu menghubungi temannya yakni AL dan menceritakan bahwa adiknya gugur seleksi untuk masuk menjadi anggota polisi.
Kamis, 23 Oktober 2025 -
Polisi Gadungan Kasus Penipuan di Aceh Utara Divonis 5 Tahun Penjara,Lebih Berat dari Tuntutan Jaksa
terbukti melakukan penipuan berulang kali dengan modus menjanjikan korban bisa diterima kerja sebagai pegawai negeri dan di perusahaan swasta
Rabu, 15 Oktober 2025 -
Polisi Gadungan Penipu Ratusan Korban Akan Dituntut di PN Lhoksukon
Agenda tersebut dijadwalkan berlangsung pada Selasa (7/10/2025), di Ruang Sidang Cakra, Pengadilan Negeri (PN) Lhoksukon.
Senin, 6 Oktober 2025 -
Polisi Gadungan yang Tipu Puluhan Warga Disidangkan 9 September 2025 di PN Lhoksukon
Kasus ini menyita perhatian publik karena tersangka diketahui telah menjalankan praktik penipuan sejak tahun 2019...
Jumat, 5 September 2025 -
Kasus Polisi Gadungan Tipu Puluhan Warga, Dosen Pidana Islam: Korban Bisa Tuntut Ganti Rugi
Seorang pria berinisial IKN (52) ditetapkan sebagai tersangka setelah diduga menipu 34 orang dengan kerugian lebih dari Rp400 juta, menggunakan kedok
Sabtu, 9 Agustus 2025 -
Polisi Gadungan di Aceh Utara Tipu Puluhan Warga, Janjikan Rumah Bantuan Hingga Lulus PNS
Mengaku sebagai anggota Polri dan Badan Narkotika Nasional (BNN), ia mengiming-imingi para korban kelulusan CPNS, bantuan rumah, hingga pekerjaan di
Sabtu, 9 Agustus 2025 -
Kasus Polisi Gadungan Tipu Puluhan Warga, Pakar Hukum Unimal: Perkuat Edukasi Hukum Hingga ke Desa
Modus ini, kata Yusrizal, jika dibiarkan, dapat menurunkan kredibilitas aparat penegak hukum di mata masyarakat.
Jumat, 8 Agustus 2025 -
Bongkar Kasus Polisi Gadungan, Polres Aceh Utara Dapat Apresiasi Publik
"Sekali lagi, kami mengimbau kepada masyarakat agar lebih hati-hati dan jangan mudah terpengaruh,” papar dia.
Jumat, 8 Agustus 2025 -
Korban Polisi Gadungan di Aceh Utara Sebut Hilang Uang hingga Rp 170 Juta
Saat melakukan aksi dugaan penipuannya, tersangka mengaku sebagai anggota BNN pusat dan korban tertipu mencapai Rp 170 juta.
Jumat, 8 Agustus 2025 -
Polisi Gadungan Tipu Puluhan Warga, Uang Hasil Kejahatan untuk Foya-foya
Sebagian besar uang hasil kejahatan tersebut justru dihamburkan tersangka untuk berfoya-foya di tempat hiburan malam di Medan.
Jumat, 8 Agustus 2025 -
Aduh! Kerugian Korban Polisi Gadungan di Aceh Utara Capai Rp 418 Juta
Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Aceh Utara menyebutkan, total kerugian para korban kini mencapai Rp 418.500.000.
Rabu, 30 Juli 2025 -
Korban Polisi Gadungan Bermunculan, Usai di Aceh Utara, Kini Ada dari Bireuen dan Kota Lhokseumawe
Polisi menyebutkan, pelaporan dari luar Aceh Utara tidak ditangani oleh Polres Aceh Utara karena berada di yurisdiksi yang berbeda.
Senin, 14 Juli 2025 -
Korban Penipuan Polisi Gadungan di Aceh Utara Terus Bertambah, Ada BB Borgol hingga Pistol
"Kami imbau masyarakat agar lebih berhati-hati terhadap orang yang mengaku sebagai aparat tanpa identitas resmi.
Minggu, 6 Juli 2025 -
Polisi Gadungan Beli Airsoft Gun Rp 4,7 Juta di Medan, Polres Aceh Utara Selidiki Celah Distribusi
Hingga Kamis, 3 Juli 2025, jumlah korban tercatat telah bertambah menjadi 27 orang.
Sabtu, 5 Juli 2025 -
Polisi Gadungan di Jakarta Tipu Penjual Motor via Medsos, Ternyata Residivis Sabu, Begini Modusnya
Pelaku ditangkap kurang dari 24 jam setelah kasus ini viral, tepatnya di sebuah kontrakan di Cengkareng, Jakarta Barat, meski sempat melakukan perlawa
Jumat, 4 Juli 2025 -
Seorang Polisi Gadungan di Aceh Utara Tipu Puluhan Warga, Kerugian Capai Rp 402 Juta
Dalam penangkapan tersebut, polisi turut mengamankan satu pucuk senjata jenis airsoft gun dan sepasang borgol yang diduga digunakan untuk meyakinkan k
Senin, 30 Juni 2025 -
Tampang Dua Polisi Gadungan yang Peras Kuli Bangunan Rp500 Ribu, Korban Dipukul dan Ditampar
Dua pria yang mengaku sebagai polisi gadungan, Perdiansyah (29) dan Riefley Aulia (31), ditangkap oleh warga di Jalan Pajajaran, Kecamatan Bogor
Senin, 28 April 2025 -
Tampang 4 Polisi Gadungan Aniaya dan Rampok Tamu Hotel di Deli Serdang, Minta Tebusan Rp30 Juta
Setelah menganiaya, pelaku memasukkan Revi dan temannya ke dalam mobil dan membawanya ke Perkemahan Pramuka Sibolangit.
Kamis, 20 Maret 2025 -
Pecatan Polisi asal Polda Aceh Merampok di Medan, Ngaku Polisi saat Todongkan Senpi ke Warga
Kedua pelaku yang berhasil ditangkap ialah Supriadi Mubarak (32) dan Afrizal Murdani (36) seorang pecatan Polisi asal Polda Aceh.
Jumat, 14 Februari 2025 -
Rafael Pemuda 19 Tahun Ngaku Intel Polda Jatim, Sukses Tipu 10 Wanita dan Seorang Polisi
10 wanita dan seorang polisi di Surabaya, Jawa Timur jadi korban penipuan polisi gadungan.
Minggu, 3 November 2024