TOPIK
Haba Unimal
-
Pelaku Home Industry Dilatih oleh Dosen dan Mahasiswa Akuntansi Tentang Process Costing
“Selama ini, banyak pelaku home industry menetapkan harga produk hanya berdasarkan perkiraan tanpa pencatatan biaya produksi yang terstruktur.
-
Dua Dosen Unimal Bicara Penguatan Pemilu Melalui Revisi UUPA
“Ada tim ahli yang bekerja bersamaan dalam melakukan revisi UU PA, baik dari Dewan Perwakilan Daerah (DPD RI), dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR RI).
-
Ini Dia, Wanda Susanti Mahasiswi Akuntansi Masuk Grand Final NWC 2025 di UNAND
Wanda Susanti, Mahasiswi Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Malikussaleh, berhasil melaju
-
PKM Unimal, Ciptakan Mesin Pengolahan Sampah 'GataTech'
Tim Pengabdian Universitas Malikussaleh lakukan pendampingan penggunaan mesin pengolahan sampah menjadi paving block
-
Dosen Psikologi Unimal Perkenalkan “SANTUN” Cegah Bullying di SMPN 7 Sawang
Untuk cegah bullying dua dosen Program Studi Psikologi Universitas Malikussaleh, yaitu Hafnidar dan Nursan Junita
-
Dorong Santriwati untuk Usaha Mandiri Lewat Pelatihan Buket dan Akrilik
Sebanyak 25 peserta yang terdiri dari masyarakat sekitar dan santriwati Dayah Darul Mu’arif Al-Aziziyah Padang Sakti mengikuti
-
Komisi Nasional Disabilitas Dorong dan Bahas Wujudkan Kampus Inklusif di Unimal
KND RI mendorong perguruan tinggi di Aceh untuk lebih cepat mewujudkan kampus inklusif dan ramah bagi penyandang disabilitas.
-
Dosen Teknik Sipil Unimal Latih Pekerja Konstruksi di Desa Paya Gaboh
“Selama ini, banyak pekerja di desa memiliki pengalaman kerja lapangan, namun belum semuanya memahami teknik pemasangan keramik
-
Fakultas Hukum Unimal Lantik 80 Mediator dan Arbiter Juga Resmikan Kantor Mediasi
Sebanyak 67 mediator dan 13 arbiter secara resmi diambil sumpah dan janjinya, menandai komitmen fakultas dalam menghadirkan profesi hukum
-
Keren, Dosen Teknik dan FKIP Bikin Alat Pengusir Burung dan Monyet
“Transformasi Pertanian Padi Berbasis IOT dan Edukasi Petani: alat sederhana pengendalian Hama Burung dan Monyet Liar”.
-
Mahasiswa Psikologi Unimal Beri Pemahaman ke Santri Dayah Al-Huda tentang Mengatasi Stres
Fakultas Kedokteran Universitas Malikussaleh (Unimal) melaksanakan kegiatan psikoedukasi kesehatan mental bertajuk “Manajemen Stres”
-
Prestasi Gemilang, Mahasiswa Agroekoteknologi Unimal Raih Juara 1 LKTIN di Palembang
mahasiswa Program Studi Agroekoteknologi, Fakultas Pertanian, sukses meraih Juara Pertama dalam ajang Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional
-
Tim PKM Unimal Gelar Pelatihan Digital AR kepada Guru di Aceh Timur
Unimal melaksanakan pelatihan puluhan guru anggota Ikatan Guru Indonesia (IGI), di Kabupaten Aceh Timur, Senin (27/10/2025).
-
LP3M Dampingi Dokter Unimal Pengajuan Prodi Spesialis Bedah
LP3M memberikan pendampingan intensif kepada dokter Universitas Malikussaleh (Unimal), proses pengajuan spesialis bedah.
-
Fakultas Kedokteran Unimal Beri Psikoedukasi Academic Stress Kepada Mahasiswa Akuntansi
berikan edukasi psikoedukasi isu kesehatan mental atau Academic Stress kepada mahasiswa Akuntansi.
-
KSEI Meurah Silue dan HIMEKIS Unimal Gelar Seminar Nasional
menggelar seminar nasional, di Gedung Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Unimal, Bukit Indah, Senin (27/10/2025).
-
FH Unimal dan YARA Aceh Serahkan Sertifikat Diklat Paralegal, Dihadiri Nasir Djamil
Nasir Djamil, dalam sambutannya, menekankan pentingnya konsistensi dalam penegakan hukum yang berlandaskan konstitusi
-
Dosen Unimal Edukasi Psikologis Pada Anak-anak di SDN 4 Muara Satu
Dosen Program Studi Psikologi Fakultas Kedokteran Universitas Malikussaleh (Unimal) melaksanakan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM).
-
Tangani Permasalahan Sampah, Unimal dam Pemerintah Kecamatan Dewantara Jalin Kerja Sama
Target Pemerintah untuk menyelesaikan 50% permasalahan sampah nasional pada tahun 2025 menjadi isu menarik untuk dibahas.
-
Dosen Adbis Unimal Raih PhD di UMT Terengganu
“Ia adalah dosen Unimal pertama yang berhasil menyelesaikan pendidikan S3 di UMT, buah kerja sama pada 2018,”
-
Dua Rektor Uji Teuku Kemal Fasya, Ujian Terbuka Program Doktoral USU
Tragedi Cumbok bukan sekadar peristiwa sejarah, tetapi tragedi kemanusiaan yang masih meninggalkan luka sosial hingga kini.
-
Mahdi Petani Kakao Berikan Pelatihan P4S Bagi Mahasiswa Magang
“Program ini dirancang untuk memberikan pelatihan budidaya kakao secara komprehensif, dari hulu hingga hilir,
-
Siswa MAN Lhokseumawe Ikut Sosialisasi Masuk Perguruan Tinggi Melalui Sistem Cerdas AI
“Kami ingin membantu siswa mengenalkan sistem ini lebih objektif dan berbasis data. Penerapan metode Naive Bayes,
-
Rektor Unimal Audiensi dengan Konsulat RRT di Medan, Ini Pembahasannya
rektor unimal Herman Fithra melakukan audiensi dengan Konsulat Jenderal Republik Rakyat Tiongkok (RRT) di Medan, Kamis (16/10/2025).
-
KSR PMI Unimal Berhasil Kumpulkan 32 Kantong Darah di Expo UKM
KSR PMI Unit 04 bekerjasama dengan Unit Donor Darah (UDD) PMI Kabupaten Aceh Utara berhasil mengumpulkan sebanyak 32 kantong darah
-
Rektor Unimal Audiensi dengan Konsulat Jenderal RRT di Medan
Rektor unimal melakukan audiensi dengan Konsulat Jenderal Republik Rakyat Tiongkok (RRT) di Medan, Kamis (16/10/2025).
-
FH Unimal Gelar Konferensi Internasional Pluralisme Hukum dan Kearifan Lokal
Rektor Universitas Malikussaleh, Prof. Dr. Herman Fithra IPM Asean Eng, menyampaikan apresiasi dan dukungan penuh terhadap
-
Selamatkan Peruweren Kerbau Gayo, Peneliti Unimal Serahkan Dokumen ke Pemkab Galus
"Kami berharap tim peneliti unimal terus mendukung implementasi kebijakan yang diserahkan, sistem peruweren terus dilestarikan bermanfaat
-
Bappeda Kota Lhokseumawe dan Unimal Kerjasama Pengelolaan Sampah
"Kami menganggap tim peneliti ini sudah paham sistem pengelolaan sampah perkotaan, mengimplementasikan hasil pengembangan risetnya
-
Mahasiswa Psikologi Unimal Beri Pembekalan Psikoedukasi di Prodi Metematika
“Kegiatan psikoedukasi ini bertujuan agar mahasiswa mampu memanajemen waktu dengan baik serta mengatasi stres yang muncul akibat tugas